Sahrum Umar Jaya atau Kang Heru pembuat insenerator jaya yang ramah lingkungan, tepat guna dan murah /JurnalGaya/denny suryadharma/Denny suryadharma
Liputan Jurnal Gaya, Pikiran Rakyat.
Harus di akui jika saat ini volume sampah harian terus alami peningkatan setiap tahunnya. Sedangkan di satu sisi, daya tampung dari Tempat Pembuangan Sampah Akhir (TPSA) nyaris tidak ada perubahan.
Akibatnya, sampah menjadi persoalan serius yang dihadapi oleh wilayah perkotaan seperti di kabupaten bandung dan kota-kota lainnya.
Salah satu solusi yang ditawarkan untuk mengatasi persoalan itu, adalah dengan alat insinerator yang tepat guna, ramah lingkungan dan murah.
Salah satu alat insinerator ramah lingkungan yang ditawarkan untuk mengatasi persoalan tersebut diciptakan Sahrum Umar Jaya (52) atau akrab di sapa Heru dan sudah di uji cobakan di pasar Pandan wangi, maruyang Kabupaten Bandung.
Author